πŸ‘©πŸ»β€πŸ¦± πŸ§‘πŸ»β€πŸ¦± πŸ‘¨πŸ»β€πŸ¦± πŸ‘©πŸ»β€πŸ¦° πŸ§‘πŸ»β€πŸ¦°
Forum Pengembang Buku Elektronik Indonesia (FPBEI)
Forum Pengembang Buku Elektronik Indonesia (FPBEI) merupakan kumpulan wirausaha jaringan penggiat buku yang dibangun dengan mengedepankan prinsip-prinsip kebersamaan, kejujuran, dan kemandirian

Kenapa Menerbitkan Buku di FPBEI ?

Kami Menyediakan Beberapa Paket Eksklusif

Desain Cover
Layout Naskah
Editing / Proofreading
Panduan Menerbitkan Buku
Sertifikat
Alat Promosi
Royalti

Dengan Buku Menjadi Warga Dunia

Menjadikan buku elektronik sebagai bagian dari upaya peningakatan literasi, pembangunan ekosistem, dan wirausaha perbukuan nasional menuju terwujudnya kebijakan 3-M buku (Murah, Mutu, Merata). Mendorong kelembagaan penghasil SDM perbukuan aktif menyelenggarakan dan mengikuti berbagai even dan kerjasama perbukuan nasional, regional maupun internsional.

Pilihan Keanggotaan (Klik gambar untuk mendaftar)

Dr. Zalzulifa, M.Pd β€” Ketua
Drs. Suhendra β€” Sekretaris Umum
Dr. Purnono Ananto, MM Nova Darmanto, S.Sos, M.Si Dr. Erlan Syaufuddin, M.Hum Dr. Bambang... β€” Pengawas
Andriana, M.Pd β€” Kepala Bidang Regulasi
Kepala Bidang Buku 3-M: Frily
Zaenal β€” Kepala Bidang Literasi
Dadang Syahputra β€” Kepala Bidang Industri
Andrian β€” Kepala Bidang Ekosistem
Anggun Gunawan, S.Fil β€” Sekretaris
Anggitha Woelandhary β€” Bendahara